Membuat Karakter

Ketika membuat karakter hal yang perlu di tentukan terlebih dahulu design karakter. Nah untuk membuat sebuah design karakter ada 3 cara yang dapat di terapkan untuk membentuk proporsi karakter yang baik.
1. Membaginya menjadi bagian bagian tubuh
Misalnya bagian tubuh itu ada 3 kepala badan dan kaki maka di bagi menjadi 3 bagian tersebut.

2. Membuat siluet siluet
Misalkan kita ingin membuat ebuah karakter keledai, bisa membuat sebuah gambar kemudian di berikan garis siluat. dan gambar di bawah tidak mirip kuda ataupun keledai.

3. Menjadikan miror
Misalkan kita punya dua buah lingkaran atas dan bawah tinggal diberikan tambahan seperti kaki, tangan dan mata.



Comments

Popular posts from this blog

Pengalaman KRS an yang pertama

30 Menit Sesi Akhir

Memasukkan Gambar Pada Eclipse